Ratusan atlit pencak silat sejawa barat mengikuti Kejuaraan Terbuka Pencak Silat Ciung Wanara 3 bertempat di Sport Jabar, Arcamanik,Kota Bandung,Jawa Barat
Kejuaraan Terbuka Pencak Silat Ciung Wanara 3 ini dilaksanakan selama 3 hari mulai Hari Jum at Hingga Minnggu Tanggal 1-3 September 2023 dan diikuti kurang lebih 350 atlet dari berbagai Daerah seperti Subang, Sukabumi, Kab. Bandung, Kota Bandung, Cimahi, Bandung Barat dan daerah lainnya.

Tanggal 1-3 September 2023 Foto :Dinar
Kategori yang dipertandingkan dalam Kejuaraan Terbuka Pencak Silat Ciung Wanara 3 ini terdiri dari Solo Creative usia dini – dewasa,TGR tingkat SD dan Tanding tingkat SD.
Kontributor Liputan :Dinar Editor :Arga














